Longsor di Desa Madenan

06 Mei 2019 12:11:40 WITA

Madenan (5/4) Terjadi hujan lebat yang mengguyur desa selama sehari penuh. Akibat intensitas air yang terlalu banyak berdapak terjadinya longor di Banjar dinas Kelodan Desa madenan. Longsor ini mengakibatkan 3 rumah rusak. Adapun rumah tersebut yaitu rumah milik Gede Supadma (39) rusak berat. Bahkan, dia dan keluarganya harus mengungsi ke rumah tetangganya, karena ruang kamar dan perlengkapan rumah tangga tidak bisa diselamatkan setelah tertimbun tanah longsor.

Sementara dua rumah lainnya masing-masing milik Luh Nari (72) dan Wayan Janji (70) mengalami kerusakan sedang. Salah seorang korban Gede Supadma mengatakan, sebelum kejadian dirinya bersama keluarganya sedang beristirahat di dalam rumah. Kebetulan saat itu, hujan deras melanda Desa Madenan dan sekitarnya. Ketika isitrahat di dalam kamar, tiba-tiba dia mendengar suara gemuruh di belakang rumah. Saat ditengok, suara gemuruh itu semakin kuat hingga tembok rumahnya bergetar.

Dokumen Lampiran : Longsor di Desa Madenan


Komentar atas Longsor di Desa Madenan

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
 

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Media Sosial

FacebookTwitterYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

RAMALAN CUACA

+30
°
C
H: +30°
L: +29°
Singaraja (Bali)
Thursday, 19 December
See 7-Day Forecast
Fri Sat Sun Mon Tue Wed
+30° +29° +30° +30° +30° +30°
+29° +28° +28° +28° +28° +28°

KALENDER

JAM

Time in Denpasar:

Lokasi Madenan

tampilkan dalam peta lebih besar